Cara Menghilangkan Ngantuk Berat

Cara Menghilangkan Ngantuk Berat, 5 Tips Ampuh

Diposting pada

Caracek.net – Pada kesempatan kali ini kami akan membahas sedikit artikel mengenai cara menghilangkan ngantuk berat.

Seperti yang kamu ketahui, ngantuk berat sering terjadi pada orang yang sedang memiliki banyak kesibukan sehingga tidak mencukupi kebutuhan tidur pada malam hari.

Oleh sebab itulah, kengantukan tersebut sering terasa dan menyerang pada pagi hari sampai sore hari.

Namun, kamu jangan khawatir, karena ada berbagai cara untuk mengatasi perihal tersebut. Teruntuk kamu yang sering mengalami ngantuk berat, maka silahkan simak ulasan artikel ini sampai dengan selesai!

Baiklah, sebelum kita bahas ke uraian inti, sebaiknya kita kenali terlebih dahulu sekilas tentang kantuk atau ngantuk yaa!!

Sekilas tentang Ngantuk

Kantuk atau ngantuk adalah kondisi setiap orang ketika merasa ingin tidur, kondisi ngantuk sering terjadi pada malam hari, pagi hari hingga malam hari.

Baca Juga:  Tes Love Language untuk Lebih Mengenal diri Sendiri

Ngantuk tersebut merupakan hal yang wajar, akan tetapi apabila ngantuk yang tidak normal, bisa terjadi merupakan sebuah tanda penyakit.

Ngantuk yang tidak normal sering menyebabkan hal berikut ini!

  1. Rasa ingin tidur terus menerus
  2. Sulit berkonsentrasi saat belajar
  3. Mudah tertidur saat nonton TV atau baca buku
  4. Microsleef, yaitu tidur sekejap untuk menahan kantuk

Perlu kamu ketahui, penyebab sering terjadi ngantuk diantaranya yaitu kurangnya tidur di malam hari, gangguan tidur, efek samping dari obat-obatan, penyakit, gangguan mental dan sering mengonsumsi alkohol, dan lain sebagainya.

Cara Menghilangkan Ngantuk Berat

Ada beberapa cara untuk menghilangkan ngantuk berat, nah bagi kamu yang ingin tahu caranya, silahkan simak penjelasannya dibawah ini!

1. Mencari waktu yang tepat untuk tidur siang

Tidur siang ini memberikan manfaat untuk tubuh kita supaya merasa lebih rileks. Kamu bisa tidur siang sambil duduk maupun berbaring.

2. Cobalah untuk Memperbanyak bergerak

Kamu bisa menghilangkan rasa ngantuk tersebut dengan cara jalan kaki kurang lebih 10 menit sampai ngantuk tidak terasa kembali.

Baca Juga:  Cara Membuat Fermentasi Air Tambak Udang

3. Mengonsumsi Cemilan Sehat

Dengan mengonsumsi cemilan sehat, maka akan menjadi solusi untuk menghilangkan ngantuk berat, oleh sebab itulah cobalah atur pola makan kamu dengan cemilan yang sehat.

4. Melakukan Teknik Pernapasan

Perlu kamu ketahui, dengan melakukan teknik pernapasan maka dapat meningkatkan kadar oksigen dalam tubuh sehingga tidak akan merasa ngantuk berat.

5. Meningkatkan kualitas tidur

Cara terakhir untuk menghilangkan ngantuk berat yaitu meningkatkan kualitas tidur dengan cara menambah jam tidur sedikit demi sedikit.

Akhir Kata

Mungkin itulah penjelasan artikel terkait cara menghilangkan ngantuk berat yang dapat kami sampaikan semoga bisa membantu!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *