Aplikasi Penguat Sinyal Wifi

3 Aplikasi Penguat Sinyal Wifi Rekomendasi Terbaik

Diposting pada

Aplikasi penguat sinyal wifi tentunya sangat membantu untuk mengatasi koneksi internet kamu yang tiba tiba saja bisa lemot.

Perlu kamu ketahui, bahwa koenksi internet yang lambat juga di sebabkan karena beberapa masalah, seperti faktor lokasi yang tidak terjangkau sinyal, adanya gangguan, cuaca dan yang lainnya.

Hal tersebut tentunya sangat mengganggu, apalagi jika kami sedang asik dalam bermain game online maupun Streaming film secara online.

Untuk itu, kamu mungkin akan membutuhkan rekomendasi aplikasi penguat sinyal yang bisa membantu koneksi kamu supaya jauh lebih cepat saat digunakan.

Rekomendasi Aplikasi Penguat Sinyal Wifi

Ada banyak sekali aplikasi penguat sinyal wifi yang bisa coba kamu gunakan, diantaranya sebagai berikut:

  1. Aplikasi Net Optimizer

Salah satu aplikasi terbaik yang bisa kamu gunakan untuk menguatkan sinyal wifi kamu yaitu aplikasi Net Optimizer.

Aplikasi tersebut dapat kamu unduh pada perangkat android kamu dengan melalui google play store.

Kelebihan dari aplikasi ini yaitu hadir dengan tampilan antarmuka yang sederhana, sehingga para pengguna dapat dengan mudah menggunakan aplikasi tersebut.

Baca Juga:  Aplikasi Baca Novel Gratis, Rekomendasi Terbaru

Nantinya aplikasi tersebut akan menemukan dan menghubungkan perangkat android ke server DNS yang tercepat sesuai dengan lokasi dan juga jaringan yang kamu gunakan.

  1. Connection Stabilizer Booster

Aplikasi ini tidak hanya sekedar mengetasi wifi saja, tetapi aplikasi tersebut juga akan membantu kamu dalam mengoptimalkan jaringan 3G dan 4G supaya trafficnya tetap berjalan.

Aplikasi tersebut juga akan membuat perangkat kamu mendapatkan prioritas, di mana ketika banyak orang yang terkoneksi dengan jaringan yang sama. Maka kamu akan tetap mendapatkan kecepatan paling stabil.

  1. Aplikasi Opensignal

Aplikasi ini juga tidak kalah menariknya dengan aplikasi penguat sinyal yang lainnya. Karena di dalam aplikasi Opensignal tersebut sudah tersedia fitur terbaik yang dapat mempercepat jaringan internet yang kamu pakai.

Opensignal ini juga salah satu aplikasi canggih yang dapat menunjukan sinyal terbaik yang di lengkapi denhan lokasi tower BTS terdekat.

Akhir Kata

Itulah tiga aplikasi yang bisa kamu pilih salah satunya sebagai aplikasi penguat sinyal wifi, semoga ulasan kali ini bisa sangat membantu kamu untuk mengatasi jaringan internet yang lemot.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *