Apa itu Arti Bestie yang Viral di Berbagai Sosial Media

Apa itu Arti Bestie yang Viral di Berbagai Sosial Media

Diposting pada

Bahasa gaul memang tidak ada habisnya. Salah satu yang terbaru saat ini yaitu penggunaan kata bestie lalu, apa itu arti bestie? simak penjelasannya sampai habis. .

Kata bestie sering di gunakan di media sosial lain, seperti Instagram bahkan ketika sedang chatting di aplikasi perpesanan seperti WhatsApp.

Adapun sapaan ini biasa di ungkapkan oleh antar-pengguna Twitter atau TikTok untuk saling berinteraksi.

Sapaan ini bahkan juga tidak harus di gunakan untuk pengguna yang telah terhubung (followes atau following) namun juga untuk pengguna lain.

Secara umum, sapaan Bestie ini lebih kerap di lontarkan oleh sesama pengguna wanita. Namun apa arti sebenarnya kata bestie ini.

Menurut kamus bahasa daring kata bestie adalah istilah slang internasional yang di gunakan untuk menyebut teman terbaik.

Slang atau yang kerap di istilahkan sebagai bahasa gaul adalah ragam bahasa musiman ini yang sering digunakan sekelompok sosial tertentu.

Arti Bestie

Bestie bisa diartikan sebagai best friend dalam bahasa Inggris yang jika di terjemahkan ke dalam bahasa Indonesia adalah teman baik.

Baca Juga:  Emoji Remover from Photo: Hapus Emoji yang Buat Anda Penasaran 

Lantas mengapa banyak orang yang sering menggunakan sapaan ini khususnya di TikTok dan juga Twitter.

Lada dasarnya penggunaan kata bestie ini yaitu bertujuan untuk menyapa pengguna atau orang satu sama lain sebagai bentuk kasih sayang.

Sapaan ini juga dirasa lebih baik dan sebagai bentuk awalan yang baik untuk memulai berinteraksi dengan satu sama lain.

Seperti sedang berkomentar maupun berkirim pesan. Kata bestie ini tidak memiliki arti tersembunyi apapun dan murni berarti sahabat.

Selain memiliki kesan, banyak orang yang menggunakan kata tersebut karena percaya bahwa kata bestie memang terdengar lebih ramah.

Awal Mulanya Munculnya Kata Bestie

Mungkin kata bestie ini memang tidak asing terdengar. Namun, kepopulerannya tak seperti saat ini hingga menjadi salah satu bahasa yang gaul.

Populernya kata bestie ini juga tidak terlepas dari salah satu pengguna TikTok yang mengunggah videonya dengan kata bestie di beberapa Videonya.

Akhir Kata

Demikianlah sedikit ulasan singkat yang bisa kami sampaikan mengenai Arti Bestie semoga pembahasan kali ini bisa bermanfaat untuk kamu. Terimakasih

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *